Home Gaya Hidup 4 Wisata Alam Jogja Murah dan Instagramable, Cocok untuk Liburan Hemat

4 Wisata Alam Jogja Murah dan Instagramable, Cocok untuk Liburan Hemat

Wisata Alam Jogja
Wisata Alam Jogja

RADARSINGAPARNA.COM – dikenal sebagai kota yang kaya akan budaya dan sejarah.

Namun, di balik gemerlap dan keraton, kota ini juga menyimpan berbagai destinasi alam yang menakjubkan dan .

Jika kamu berencana untuk berlibur dengan budget terbatas, berikut ini adalah empat rekomendasi alam yang bisa menjadi pilihan sempurna.

1. Hutan Pinus Mangunan

Hutan Pinus Mangunan adalah salah satu destinasi alam yang terletak di Sukorame, Mangunan, Dlingo, Bantul, Daerah Istimewa .

Baca Juga: Paraga Stone Destinasi Wisata Alam Tersembunyi di Tasikmalaya dengan Pemandangan Indah

Destinasi ini menawarkan suasana tenang dan asri, cocok bagi kamu yang ingin menjauh sejenak dari hiruk pikuk kota.

Selain menikmati udara segar dan sejuk di tengah-tengah deretan pohon pinus yang menjulang tinggi, pengunjung juga bisa menemukan berbagai spot foto yang sangat .

Hutan Pinus Mangunan biasanya tidak terlalu ramai, terutama pada hari-hari biasa (weekday), sehingga kamu dapat menikmati keindahan alam dengan lebih nyaman.

Harga tiket masuk ke Hutan Pinus Mangunan sangat .