Home Singaparna Bendungan Leuwikeris, Bendungan Pertama di Aliran Sungai Citanduy Berpotensi Jadi Wisata Air

Bendungan Leuwikeris, Bendungan Pertama di Aliran Sungai Citanduy Berpotensi Jadi Wisata Air

Bandungan Leuwikeris
BBWS Citanduy sudah melaksanakan proses pengisian air Bendungan Leuwikeris di Kabupaten Tasikmalaya dan Kabupaten Ciamis. Foto: Kementerian PUPR

, RADARSINGAPARNA.COM – Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Citanduy melakukan (pengisian awal waduk) Bendungan Leuwikeris, Kamis 15 Agustus 2024.

Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Citanduy berada di bawah Direktorat Jenderal Sumber Daya Air dan Perumahan Rakyat (PUPR).

Sedangkan Bendungan Leuwikeris berada di Kabupaten dan Kabupaten Provinsi Jawa Barat.

Bendungan Leuwikeris pertama di aliran Sungai Citanduy ini dibangun untuk mendukung ketersediaan air dan nasional.

Bendungan Leuwikeris merupakan salah satu Program Strategis Nasional (PSN) Bidang Sumber Daya Air Kementerian PUPR.

Baca Juga: Lowongan Kerja Baru di Tasikmalaya Bagi Lulusan SMA dan S1: Depo SS Bangunan Hingga RSU

Menteri PUPR menjelaskan Bendungan Leuwikeris dibangun untuk meningkatkan volume tampungan air.

Sehingga, suplai air ke lahan terus terjaga, sebagai penyediaan air baku dan mereduksi .

Menurut dia, di Sungai Citanduy belum terdapat bendungan. Jika bendungan sudah rampung, maka kontinuitas suplai air ke sawah terjaga.