Home Nasional Besok GIIAS Bandung 2024 Digelar, Simak Daftar Harga Tiket dan Lokasi Parkir...

Besok GIIAS Bandung 2024 Digelar, Simak Daftar Harga Tiket dan Lokasi Parkir Pengunjung

GIIAS Bandung 2024
GIIAS Bandung 2024 akan digelar di Sudirman Grand Ballroom Kota Bandung tanggal 25 - 29 September 2024. Foto: GIIAS 2023

BANDUNG, RADARSINGAPARNA.COM – Gaikindo Indonesia International Auto Show alias dibuka mulai besok.

GIIAS Bandung 2024 akan digelar tanggal 25 – 29 September 2024 di Sudirman Grand Ballroom .

Sudirman Grand Ballroom berada di Jalan Jenderal Sudirman Nomor 620 Dungus Cariang Kecamatan Andir , .

Ada puluhan merek motor dan mobil yang ikut dalam pameran di Kota Kembang seperti Keeway, Toyota, BYD dan Wuling.

MG, , KIA, Citroen, GAC AION, Mazda, Mitsubishi, Daihatsu, Honda, Chery, Wincos, Superchalenge, Sakura, Alva, Scomadi dan Benelli juga ikut ambil bagian.

Baca Juga: 40 Lokasi Pendaftaran Pa PK TNI 2024 dan 115 Jurusan Kuliah yang Dibutuhkan

Untuk weekdays, jam buka pameran terbesar di Tanah Air ini pukul 11.00 – 21.00 WIB. Sedangkan weekend buka pukul 10.00 – 21.00 WIB.

Bandung dapat dibeli secara online maupun on the spot. Harga tiket online lebih ketimbang offline.

Khusus weekdays, harga tiket online Rp 15.000 dan on the spot Rp 20.000. Sementara untuk weekends harga online Rp 25.000 dan on the spot Rp 30.000.

Motor

– Parkiran Sudirman Grand Ballroom