Desk Pilkada Kabupaten Tasikmalaya monitoring pelaksanaan pemungutan suara Pilkada 2024. Foto: Dok. Radarsingaparna.com
TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM – Desk Pilkada Kabupaten Tasikmalaya menggelar kegiatan monitoring pelaksanaan Pilkada Kabupaten Tasikmalaya.
Dalam monitoring situasi Pilkada dibagi menjadi tiga tim untuk memastikan berjalan lancar.
Tim pertama di Kecamatan Singaparna, Mangunreja dan Sukaraja. Kemudian tim kedua di Kecamatan Leuwisari, Padakembang, Ciawi, Pagerageung, Sukaresik dah Manonjaya.
BACA JUGA: Universitas Siliwangi Lanunching Aplikasi Penjualan Produk untuk Produksi Bakso
Sementara untuk monitoring tim ketiga dilaksanakan di Kecamatan Taraju, Bojonggambir dan Culamega.
Ketua Desk Pilkada Kabupaten Tasikmalaya Mohammad Zen mengatakan kegiatan monitoring pelaksanaan Pilkada serentak 2024 ini dibagi ke dalam tiga tim dan rute.
“Kita ingin memastikan di lapangan semua berjalan lancar tidak ada kekurangan sesuatu apa pun. Kemudian masyarakat pun antusiasnya juga sama, datang ke TPS,” kata dia.
BACA JUGA: Ribuan Lembar Surat Suara Dimusnahkan Jelang Pemungutan Suara Pilkada 2024
Sebelum turun monitoring, tim melaksanakan rapat koordinasi dengan Forkompinda.
Sementara informasi yang diterima dalam pelaksanaan pemungutan suara berjalan tertib aman dan lancar.
Page: 1 2
TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tasikmalaya menyebutkan sebanyak 400 ribu warga Golput…
TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Seluruh Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tasikmalaya diminta kembali bersatu…
TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Rencana relokasi Pasar Singaparna ke Padakembang masih menunggu ketersediaan anggaran Pemerintah Pusat…
TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Cep Zamzam Dzulfikar Nur mengundurkan diri sebagai kader Partai Persatuan Pembangunan (PPP).…
TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Berdasarkan hasil real count tim gabungan, pasangan Ade-Iip hanya kalah di Kecamatan…
TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tasikmalaya selesai melaksanakan pleno rekapitulasi perolehan suara…
This website uses cookies.