Singaparna

Dugaan Korupsi KUR BRI dengan Kerugian Rp 1,7 Miliar Diusut Kejaksaan

SINGAPARNA, RADARSINGAPARNA.COM Kabupaten menangani kasus dugaan BRI Unit Pasar Ciawi.

Kepala Kabupaten Heru Widjatmiko mengutarakan dugaan tersebut ditangani Seksi Pidsus (Tindak Pidana Khusus).

”Penanganan perkara dugaan tindak pidana BRI saat ini sudah memasuki tahap penyidikan,” kata dia di kantonya, Jumat 11 Oktober 2024.

Dia mengatakan kejaksaan sudah memeriksa 51 orang saksi, baik dari pihak bank maupun masyarakat yang mendapatkan kredit usaha rakyatnya.

Baca Juga: Dua Rumah Sakit di Tasikmalaya Butuh Pegawai Baru, Silakan Cek Persyaratan Lowongan kerja Ini!

Dia belum mengungkapkan motif dan modus tersebut dengan alasan hal itu sudah masuk pada materi pokok perkara.

Kajari hanya mengatakan saat ini masih dalam tahap pengembangan oleh tim penyidik. ”Yang jelas kasus dugaan korupsi itu berawal dari laporan internal BRI,” kata dia.

Haru mengatakan kerugian akibat korupsi tersebut sekitar Rp 1,7 miliar. ”Untuk total pastinya masih dalam proses penghitungan saat ini,” tegas dia.

Dia juga menyebutkan bahwa korban dalam kasus ini masih tahap pengembangan tim penyidik. ”Progres kasus ini akan diinformasikan kembali,” janji dia.

Page: 1 2

Ujang Nandar

Recent Posts

Partisipasi Pemilih Turun 10 Persen di Pilkada 2024, 400 Ribu Warga Pilih Golput

TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tasikmalaya menyebutkan sebanyak 400 ribu warga Golput…

5 months ago

Seluruh Anggota DPRD Diminta Kembali Bersatu Usai Pilkada Kabupaten Tasikmalaya

TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Seluruh Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tasikmalaya diminta kembali bersatu…

5 months ago

Rencana Relokasi Pasar Singaparna Tunggu Ketersediaan Anggaran Pemerintah Pusat Tahun 2025

TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Rencana relokasi Pasar Singaparna ke Padakembang masih menunggu ketersediaan anggaran Pemerintah Pusat…

5 months ago

Cep Zamzam Dzulfikar Nur Resmi Mengundurkan Diri dari Kader PPP, Fokus Mengurus Pondok Pesantren

TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Cep Zamzam Dzulfikar Nur mengundurkan diri sebagai kader Partai Persatuan Pembangunan (PPP).…

5 months ago

Hasil Real Count: Pasangan Ade-Iip Hanya Kalah di Kecamatan Cineam dan Pancatengah

TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Berdasarkan hasil real count tim gabungan, pasangan Ade-Iip hanya kalah di Kecamatan…

5 months ago

Pleno Rekapitulasi Perolehan Suara Tingkat Kecamatan Selesai, Pasangan Siapa Yang Paling Unggul?

TASIKMALAYA, RADARSINGAPARNA.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tasikmalaya selesai melaksanakan pleno rekapitulasi perolehan suara…

5 months ago

This website uses cookies.