Prompt Gemini AI Ubah Foto Jadi Anime
RADARSINGAPARNA – Salah satu tren yang sedang naik daun saat ini adalah penggunaan prompt Gemini AI untuk mengubah foto jadi anime atau karya seni bergaya Jepang.
Banyak kreator, terutama generasi muda, mulai mencoba edit foto pakai Gemini AI karena hasilnya dianggap paling natural dan estetik.
Dengan menuliskan prompt gemini ai yang tepat, foto selfie, potret, atau bahkan gambar pemandangan bisa langsung berubah gaya menjadi karakter anime yang penuh warna dan ekspresif.
Tren ini semakin viral karena sangat mudah digunakan bahkan oleh pemula.
Anime bukan hanya hiburan, tapi sudah menjadi budaya populer dunia.
Visual khas dari karakter anime yang imut, ekspresif, dan penuh detail sangat diminati oleh banyak orang.
Ketika teknologi AI menghadirkan solusi untuk ubah foto jadi anime, otomatis tren ini langsung mendapat perhatian luas.
Alasan utama kepopulerannya adalah kemudahan akses.
Kamu tidak perlu jago menggambar atau paham software desain rumit.
Cukup gunakan Gemini AI, masukkan foto, lalu tuliskan prompt AI sesuai gaya yang diinginkan.
Hasilnya akan muncul dalam hitungan detik.
RADARSINGAPARNA - Banyak pengguna berkreasi dengan membuat foto miniatur pakai AI namun sebagian orang juga…
RADARSINGAPARNA - Salah satu tren terbaru yang sedang viral adalah ide outfit pakai prompt AI…
RADARSINGAPARNA - Media sosial semakin berkembang dan kini hampir setiap orang ingin tampil menarik dengan…
RADARSINGAPARNA - Dua platform AI yang sering dibicarakan saat ini adalah ChatGPT dan DeepSeek namun,…
RADARSINGAPARNA - Apple resmi memperkenalkan Foundation Models framework. Teknologi ini menghadirkan AI on-device yang bisa…
RADARSINGAPARNA - OpenAI Sora 2 resmi diluncurkan sebagai aplikasi video AI baru. Platform ini dirancang…
This website uses cookies.