Home Singaparna Rumah Makan Goa Pongpok Landak, Sensasi Kulineran di Alam Tasikmalaya Selatan

Rumah Makan Goa Pongpok Landak, Sensasi Kulineran di Alam Tasikmalaya Selatan

Rumah Makan Goa Pongpok Landak
Rumah Makan Goa Pongpok Landak di Kampung Sindanggasih Desa Cayur Kecamatan Cikatomas Kabupaten Tasikmalaya. Foto: Ujang Nandar/Radarsingaparna.com

CIKATOMAS, RADARSINGAPARNA.COM – Rabu 31 Juli 2023, Radar Singaparna berkesempatan mencoba sensasi kulineran di Rumah Makan .

Rumah makan di dalam itu berada di Jalan Tasikmalaya – Cikalong, tepatnya Kampung Sindanggasih Desa Cayur Cikatomas .

Kondisi yang dijadikan tempat makan tersebut tidak banyak yang diubah. Batuan-batuan goa masih alami. Hanya saja dibuat tempat duduk dan tangga.

Ketika memasuki goa, udara terasa sejuk seperti ruangan ber-AC. Suasana ini membuat terasa nyaman saat menyantap makanan dan minum kopi di dalam goa.

Baca Juga: Aturan Baru Seleksi CPNS 2024, Simak Cara PPPK Beralih Jadi PNS

Selain bisa menikmati makanan sambil melihat view alami dan bebatuan kapur, pengunjung bisa menyantap makanan dalam goa.

Dalam goa itu tersedia kursi, meja dan tempat lesehan untuk tempat menikmati hidangan khas dan minum kopi.

Rumah makan ini menyajikan beragam menu khas lokal Cikatomas seperti , ikan goreng, ayam pepes, ikan dan lainnya.

Menu paling Rumah Makan adalah . Rasa sambal ini nempel di mulut.