Home Nasional Segera Dibuka Pendaftaran PPPK 2024, Baca Pedoman Baru Seleksi PPPK Guru dan...

Segera Dibuka Pendaftaran PPPK 2024, Baca Pedoman Baru Seleksi PPPK Guru dan PPPK Kesehatan, PPPK Paruh Waktu

Menurut dia, setiap instansi, terutama instansi daerah harus menyiapkan bagi tenaga non yang sudah bekerja di instansinya masing-masing.

Kriteria lain yang dipersyaratkan untuk mengikuti rekrutmen 2024 adalah pengalaman di bidang kerja sesuai kompetensi tugas .

Untuk jenjang pemula, terampil, mahir, penyelia dan ahli pertama minimal 2 tahun. Jenjang ahli muda minimal 3 tahun. Syarat ini dikecualikan bagi jabatan fungsional dosen, jabatan fungsional pengawas sekolah dan jabatan fungsional kesehatan.

Syarat lain adalah pelamar harus aktif bekerja di instansi pemerintah secara berturut-turut minimal 2 tahun pada saat melamar.

Pelamar yang terdata sebagai tenaga non pada data base Badan Kepegawaian Negara yang mengikuti seleksi dan mendapatkan peringkat terbaik, namun belum sesuai dengan lowongan formasi bisa diusulkan menjadi Paruh Waktu oleh pejabat pembina kepegawaian.

Pelamar juga wajib memperhatikan beberapa hal terkait pendaftaran 2024. Pada pengadaan 2024, pelamar hanya boleh melamar 1 jenis pengadaan aparatur sipil negara yaitu PNS atau .